© Instagram.com/@nikitawillyofficial94
Nikita Willy dikenal sebagai selebriti yang memiliki paras cantik jelita. Popularitasnya di dunia entertainment memang sudah ia pupuk sejak masih kecil.
Tidak heran jika banyak brand yang meng-endorse ibu satu anak ini. Berbagai brand kecantikan hingga fashion pun antri dipromosikan oleh Nikita Willy.
Sayangnya, yang namanya manusia, memang tempatnya salah.
Baru-baru ini Nikita Willy kedapatan lupa hapus instruksi pada caption di postingan Instagram.
Caption Nikita Willy © twitter.com/@tanyakanrl
Dalam postingan tersebut, Nikita Willy tengah mempromosikan pakaian Hari Raya dari brand baju miliknya. Netizen pun dibuat salfok dengan caption dari postingan tersebut karena ada instruksinya.
" Nik ini ya jadinya captionnya," tertulis tulisan yang lupa dihapus oleh Nikita Willy. Kini, instruksi tersebut sudah dihapus oleh Nikita.
Tentu saja aksi kelupaan hapus instruksi tersebut jadi sorotan banyak orang.
" Ibu lucu banget captionnya lupa di edit," ucap salah satu netizen.
" Nik, mohon dicek lg captionnya.. ada yg ngikut tuhh," tulis salah satu netizen di kolom komentar postingan tersebut.
" Bu isaaa captionnya sengaja begitu kah?," ucap netizen lainnya.
Nikita Willy pun menanggapi kecerobohannya di postingan tersebut. Nikita Willy malahan merasa kecerobohannya tersebut lucu dan bikin dia ngakak.
Reply Nikita Willy © instagram.com/@mynonss
Ada-ada aja nih mama muda satu ini. Siapa nih Diazens yang sering salah-salah kalau mau nulis caption?
@diadona_id Tapi kayaknya kejadian kayak Nikita Willy gini nggak sekali dua kali kejadian ke artis lain ya #fyp #fypdongggggggg #tiktoktainment #nikitawilly #nikitawillygold #nikitawillyofficial94 ♬ FLOWER
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'