© Instagram.com/@indrabruggman
Tengah ramai disoroti lantaran penampilannya yang berubah drastis, aktor ternama Indra Bruggman membuat heboh setelah membagikan kondisi kesehatannya saat ini.
Kabar kurang menyenangkan tersebut Indra Bruggman bagikan sendiri di laman sosial media pribadinya. Dengan video singkat di TikTok, Indra Bruggman mengabarkan soal perjuangannya yang tengah melawan penyakit yang dideritanya.
" Jangan membully atau membuat opini keji tentang perubahan fisik seseorang, karena siapa tahu dia pun sedang bingung dengan perubahannya" tulis Indra Bruggman yang dikutup pada Jumat, (28/10/2022).
Melalui video yang sama, Indra Bruggman membagikan bagaimana perjuangannya yang selama ini tengah melawan penyakit hypertiroid tetapi malah banyak digunjing dan dicibir.
Indra yang tampak pucat dan jauh lebih kurus dari sebelumnya itu terlihat sedang berada di kursi roda. Tak sampai di situ, kondisi kesehatannya semakin menurun selang infus yang selalu menempel di tangannya pun membuat berat badan sang aktor langsung turun hingga 10 kg.
Indra Bruggman © Instagram.com/@indrabruggman
" Dan ternyata hyperthyroid lah penyebabnya dan puji syukur sekarang jauh lebih baik seperti yang kamu lihat," kata Indra Bruggman di TikTok.
Lebih lanjut lagi, Indra Bruggman yang tak putus asa kemudian menyalurkan semangatnya pada siapapun yang memiliki nasib serupa dengannya.
" Dan ternyata hyperthyroid lah penyebabnya dan puji syukur sekarang jauh lebih baik seperti yang kamu lihat," kata Indra Bruggman di TikTok.
Lebih lanjut lagi, Indra Bruggman yang tak putus asa kemudian menyalurkan semangatnya pada siapapun yang memiliki nasib serupa dengannya.
Semoga lekas sembuh dan pulih seperti sebelumnya ya, Indra Bruggman.
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'