© 2020 Https://messika.com/
Mencukur bulu ketiak adalah kebiasaan seorang perempuan, atau bahkan lelaki agar terlihat bersih dan rapi. Tapi para aktris Hollywood ini malah melakukan hal sebaliknya. Percaya gak?
Aktris yang selalu terlihat tidak memiliki bulu ketiak, kali ini mereka terlihat berbulu. Dilansir dari berbagai sumber, berikut adalah aktris yang lebih memiliki untuk gak cukur bulu ketiaknya loh!
Madonna © 2020 https://mtv.com/Instagram
Pada salah satu foto Madonna di Instagram, dia memposting foto yang menunjukkan bulu ketiak milik Madonna yang panjang. Madonna juga memberi caption " Long hair....... Don't Care!!!!!!" .
Julia Roberts © 2020 https://allure.com/Tony Kyriacou/REX/Shutterstock
Pada premier film Nothing Hill di tahun 1999, Julia Roberts melambaikan tangan ke atas dan tersenyum. Dengan tertangkap kamera, bulu ketiak Julia Roberts terlihat belum di cukur.
" Kurasa aku belum benar-benar meperhitungkan lengan bajuku, panjang lenganku, dan kemudian melambai, dan bagaimana kedua hal itu terjadi secara bersamaan dan mengungkapkan hal-hal pribadi tentang diriku. Jadi itu bukan pernyataan karena itu hanya bagian dari pernyataan yang aku buat sebagai manusia di planet ini, untuk diriku sendiri." Jelasnya di acara Busy Tonight.
View this post on Instagram
Artis muda ini berani datang ke premiere filmnya 'The Hate U Give' dengan bulu ketiaknya yang terlihat mengintip disela-sela ketiaknya. Amandla memakai dress hitam yang sexy dan memamerkan bahunya dengan posenya.
View this post on Instagram
Percaya gak siihh, seorang Gigi Hadid gak cukur bulu ketiak? Ini nih buktinya. Gigi Hadid tidak mencukur bulu ketiaknya untuk pada tahun 2017 untuk pembuatan video lovemagazine, yang diposting di Instagramnya. Terlihat jika Gigi mengangkat kedua lengannya dan berpose dihadapan kamera untuk memperlihatkan ketiaknya.
View this post on Instagram
Buah tidak jatuh jau hdari pohonnya mungkin cocok untuk kedua orang ini. Sama seperti ibunya, Lourdes berfoto bersama Ibunya, Madonna, dengan berpose mengangkat kedua lengannya yang memegang ibunya yang berada dibelakangnya. Tampak pada foto itu Lourdes bahagia dengan senyumnya yang lebar.
Miley Cyrus © 2020 https://accessonline.com/
Miley memanjangkan bulu ketiaknya dan memamerkannya ketika berada pada beberapa acara. Dia berni memakai baju yang tidak memakai lengan, dan dengan percaya diri dia mengangkat lengannya. Bahkan, dia pernah mengecat bulu ketiaknya di tahun 2015.
Perlu diingat nih, mereka juga adalah manusia. Untuk mencukur atau tidak adalah hak mereka, kan?. Nah, bagaimana nih dengan kalian? Apa kalian rajin mencukur bulu ketiak atau masa bodoh? Tulis di kolom komentar ya!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pengen Body Goals Kayak Zhao Lusi? Ini Rahasia Diet 'Ratu Drama' yang Sukses Turun 16 Kg!
Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif
Bukan Sekadar Main-Main, Ini Panduan Santai Mengenal Fase Motorik Anak dan Cara Melatihnya

Pigmenta Nusantara, UIFW Hadirkan Dialog Tradisi dan Keberlanjutan Lewat Trunk Show Eksklusif

Sah! Brisia Jodie dan Jonathan Alden Mengikat Janji di Katedral

Resmi Jadi Ibu, Vior Melahirkan Putri Pertama dengan Nama Cantik, Wajah Baby V Bikin Penasaran

Akhirnya Sah! Dara Arafah dan Rehan Mubarak Resmi Menikah di Tanah Suci

Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama, Sara Wijayanto Siap Jadi 'Buyang'