© Wowmenariknya.com
Setiap pergi potong rambut pasti kita semua punya ekspektasi, mau dipotong model begini atau begitu. Kalau sudah begini, kita tentu punya ekspektasi. Hasil nantinya seperti apa.
Tapi nggak jarang nih, hasilnya justru rambut kita nggak sesuai ekspektasi. Yang paling sering adalah, rambut jadi di potong kependekan. Argh, mau nangis aja!
Tapi jangan panik dulu. Kamu harus tetap relax dan tenang. Kamu bisa ngelakuin hal-hal ini setelah tau terjadi tragedi rambut di potong kependekan ini.
Ilustrasi Rambut Pendek © Riawna Capri/Instagram.com
Ilustrasi Rambut Side Braid © glaminati.com
Ilustrasi Rambut Blonde © pinterest.com/katie
Dilansir dari wikihow.com, kamu bisa mengkuncir rambutmu, atau kalau nggak bisa di kuncir saking pendeknya, kamu juga bisa mengepangnya dengan berbagai gaya kok. Ada banyak banget selebriti yang suka bereksperimen dengan model rambut pendek. Kamu bisa mencari mana yang paling sesuai dengan rambutmu.
Jepit Rambut © pinterest.com
Ini saat yang tepat untuk maksimalin aksesorismu. Kamu bisa menggunakan berbagai model jepit rambut yang saat ini lagi tren. Nggak cuma itu, kamu juga bisa menggunakan topi.
Meski adabanyak cara untuk mengakali rambut yang dipotong kependekan. Namun kamu tetap harus menerima rambutmu yang baru.
Anggap saja kalau ini adalah kamu yang baru. Kalau kamu sudah positif thinking begini, semua akan dijalani lebih mudah lho. Nanti, tau-tau kamu akan sadar " lho rambutku udah panjang lagi!." Yeay, keep it positif!

Dita Karang Bikin Kejutan, Tampil Menawan di Jakarta Fashion Week 2026

Profil Maria Selena, Mantan Puteri Indonesia dan Atlet Basket yang Jadi Peserta Physical: Asia

Profil Fina Phillipe, Sosok Atlet Perempuan yang Mewakili Indonesia di Physical Asia

Katy Perry Resmi Go Public Bareng Justin Trudeau, Rayakan Ulang Tahun di Paris

Kris Dayanti Bawa Pulang Perak dari World Kungfu Championship